Keuskupan Bogor yang tengah merayakan perayaan ulang tahun ke-75 mendapatkan hadiah berupa kabar sukacita. Paus Fransiskus mengumumkan bahwa Uskup Keuskupan Bogor yaitu Mgr Paskalis Bruno Syukur mendapatkan penugasan baru sebagai seorang Kardinal. Pengumuman ini disampaikan oleh Paus Fransiskus usai Doa Angelus pada hari Minggu, 6 Oktober 2024. Dengan penunjukan ini, Monsinyur Paskalis akan dilantik pada […]