Bogor-Keuskupan : Didasari keinginan OMK BMV Katedral Bogor yang ingin mengadakan acara OMK yang cukup besar dan meriah, tercetuslah Malam Kesenian OMK BMV Katedral Bogor, yang diadakan di Aula BPK Katedral Bogor (22/10). Acara yang dikemas dengan berbagai macam lomba diantara lain : Lomba Vocal Group, Lomba Jargon (Yel-Yel) serta Vidgram. Lalu sebagai pendukung acara, […]
Category Archives: Berita OMK Keuskupan
Bogor-Keuskupan : “Orang Muda Yang Berkarya” Salah satu slogan yang selalu diungkapkan dibenak para Orang Muda Katolik. Nah, semua itu akan diwujudkan dalam acara Malam Kesenian yang akan diselenggarakan oleh OMK Paroki Katedral Bogor pada hari Sabtu, 22 Oktober 2016 jam 15.00 hingga selesai di Gedung BPK . Acara yang berkonsep perlombaan dan bazzar ini […]
Kegiatan Indonesian Youth Day 2016 Manado telah resmi ditutup pada hari Kamis, 6 Oktober 2016. Banyak hal didapatkan peserta IYD sebagai bekal perjalanan rohani mereka menjadi pewarta sukacita Injil. Di bawah ini akan diuraikan Rangkuman, Kesan, dan Pesan dari Mgr. Pius Riana Prabdi (Ketua Komisi Kepemudaan KWI), RD. Antonius Haryanto (Sekretaris Eksekutif Komisi Kepemudaan KWI), […]
Tidak terasa kegiatan IYD 2016 Manado diakhiri. Kamis, 6 Oktober 2016 setelah kunjungan Menpora Imam Nahrawi, pukul 17.15 WITA Perayaan Ekaristi Penutupan IYD 2016 dimulai. Ekaristi dipimpin oleh Mgr. Pius Riana Prabdi, didampingi Mgr. Josef Suwatan dan Mgr. Antonius Subianto Bunjamin beserta para uskup. Dalam pengantar, Mgr. Josef Suwatan menyampaikan bahwa anugerah perjumpaan dengan saudara-saudari […]
Kamis, 6 Oktober 2016 seluruh kegiatan hari terakhir IYD 2016 Manado difokuskan di Catholic Youth Center Lotta, Manado. Tempat yang mampu menampung lebih dari 3000 orang ini penuh sesak dengan kehadiran peserta IYD untuk session dari pagi hingga siang dan dilanjutkan tatap muka dengan Menpora Republik Indonesia pada sore hari sebelum Perayaan Ekaristi Penutupan IYD 2016. […]
Hari ini, Selasa, 4 Oktober 2016 pembukaan IYD 2016 Manado yang menjadi penantian seluruh peserta resmi dibuka. Para peserta yang semenjak tanggal 1 Oktober 2016 melakukan live in di paroki-paroki wilayah Keuskupan Manado berkumpul bersama di Lapangan KONI Manado. Mereka akan berarak bersama menuju Stadion Klabat – Manado, tempat dimana IYD 2016 akan dibuka. Setelah […]