Renungan Harian Rabu, 20 Februari 2019 Rabu Biasa, Pekan Biasa VI Bacaan : Markus 8 : 22 -26 Injil hari ini berkisah mengenai Yesus yang menyembuhkan seorang yang buta matanya di Betsaida. Orang ini datang dihantar oleh beberapa orang. Yesus menyembuhkan orang buta ini sehingga kini ia mampu melihat dengan jelas. Betapa bahagia karena orang […]