KEUSKUPANBOGOR.ORG – Seksi Pendidikan Paroki se-Dekanat Barat mengadakan kegiatan recharging bagi para siswa Katolik yang menempuh studi di SMA/SMK di kawasan Dekanat Barat. Acara ini diadakan pada Sabtu, 25 Maret 2023 di Aula Bonaventura Paroki Kristus Raja, Serang. Diikuti oleh para siswa SMA/SMK dari Paroki Kristus Raja Serang, Paroki St. Mikael Cilegon, dan Paroki Santa […]