Dengan semangat sinodalitas Gereja yang terus menggaung, Persaudaraan Bina Imam Muda Keuskupan Bogor mengadakan acara ziarah, rekreasi, dan kunjungan keluarga ke daerah Jawa Tengah dan Yogyakarta. Tema yang dibawa dalam perjalanan para imam muda di Keuskupan Bogor yang berusia tahbisan 0-10 tahun ini adalah “Berjalan Bersama Dalam Cinta Allah”. Para Imam berkunjung ke Museum Misi […]