KEUSKUPANBOGOR.ORG- Gereja Keuskupan Bogor terus berkomitmen dalam upaya mengambil bagian untuk menjalin hubungan baik dalam kehidupan bermasyarakat. Ada berbagai cara yang dilakukan, namun merajut jalinan persahabatan lewat sapaan dan pertemuan menjadi cara jitu dalam membangun pondasi hubungan yang hangat tanpa adanya sekat. Gereja Keuskupan Bogor senantiasa membuka diri dan menjadi inklusif demi menciptakan hidup harmonis […]